Bantuan Keuangan Desa TA 2022 untuk Infrastruktur di Pertanyakan Kriterianya

    Bantuan Keuangan Desa TA 2022 untuk Infrastruktur di Pertanyakan Kriterianya

    Lebak, - Bantuan Keuangan (Bankeu) Desa Tahun Anggaran (TA) 2022 dari Pemerintah Daerah Kabupaten Lebak untuk Infrastruktur melalui Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (DPMD) dipertanyakan kriterianya oleh aktivis, pasalnya Bankeu tersebut tidak merata ke semua desa yang ada di Kabupaten Lebak.

    Eman Sudarmanto dari GNPK-RI PW Banten, mempertanyakan dasar dan kriteria pemberian Bankeu tersebut.

    "Karena semua desa tidak dapat bantuan tersebut dan jumlah bantuan berbeda atau bervariatif, kita mempertanyakan kriteria yang dapat Bankeu itu dari mana, ?" Ujarnya, Kamis 8 September 2022.

    Menurutnya, pihak Pemda Lebak atau DPMD harus terbuka, karena dari pengamatannya di Lebak, banyak Kepala Desa yang cemburu sosial, selain itu tidak mengetahui kriteria seperti apa untuk mendapatkan Bankeu tersebut.

    "Dari data yang mendapatkan Bankeu, nominal bantuan variatif dari Rp 100 juta, 350 juta bahkan ada yang sampai 500 juta. Nah untuk dapatkan Bankeu tersebut, kriterianya desa yang bagaimana, apakah dinilai dari ADD, Pajak, retribusi, prestasi atau apa? Sehingga ada kejelasan, jangan sampai ada isu hasil lobi, kedekatan atau petunjuk dari seseorang, golongan atau penguasa, " ungkapnya.

    Sementara itu, Kepala DPMD Kabupaten Lebak, H. Babay saat dikonfirmasi mengenai perihal tersebut, menuturkan Bankeu tersebut bertahap dan nantinya semua desa pun akan diberikan.

    "Itu sudah di DPPKAD kecuali ya pemindahan Lokus. Betul sifatnya bertahap. Untuk tahun ini baru segitu.  Kriteria berdasarkan hasil musrenbang Desa. Tidak ini sifatnya kekhususan.InSya Allah  yang belum tahun depan." Ujarnya menjelaskan.

    Hasil pantauan dari beberapa desa yang tidak mendapatkan Bankeu Infrastruktur, para Kepala Desa mengeluhkan ketidakmerataan bantuan tersebut, selain itu pihak desa pun tidak tahu kriteria seperti apa agar desanya mendapatkan Bankeu Infrastruktur.***

    bantuan keuangan bankeu ta 2022 lebak dpmd desa infrastruktur kriteria
    Uce Saepudin

    Uce Saepudin

    Artikel Sebelumnya

    Distributor Pupuk Bantah Ada Kenaikan Harga...

    Artikel Berikutnya

    Hati-hati Beredar Uang Palsu di Baksel,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Presiden Jokowi Jamu Santap Malam Para Pemimpin dan Delegasi KTT WWF Ke-10 di GWK
    Dekat di Hati Masyarakat, Satgas Yonif 115/ML Membina Kemampuan Bola Voli Masyarakat Kampung Yambi
    Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Upacara Pembukaan Kemah Bakti dan Sosialisasi Krida Saka Dirgantara
    Pembangunan Rabat Beton Jalan penghubung Tiga Desa Mendapat Apresiasi Warga Dan Tokoh Masyarakat
    Aksi Demonstrasi Terkait Tambang Ilegal Diwilayah Hukum Polsek Panggarangan Oleh Aliansi Pemuda Lebak Selatan Batal Digelar,KNPI Panggarangan Ada Apa?
    Viral Dewa Matahari di Lebak Banten, Polres Lebak Tidak Temukan Unsur Penistaan Agama
    Jalankan Fungsi Pengawasan, BPD Gelar RDP Kelembagaan Desa Malingping Selatan
    Kasus Curanmor di Gunung Kencana Berhasil diungkap Jajaran Sat Reskrim Polres Lebak
    Aksi Demonstrasi Terkait Tambang Ilegal Diwilayah Hukum Polsek Panggarangan Oleh Aliansi Pemuda Lebak Selatan Batal Digelar,KNPI Panggarangan Ada Apa?
    Pastikan Kunjungan Kerja RI2 Aman, Personil Satbrimob Polda Banten Laksanakan Pengamanan
    Ketua Umum Ormas PERPAM ( H.Ade Imanuddin S.H ) selaku Tokoh Masyarakat mengucapkan banyak banyak terimakasih dan apresiasi kepada  kapolsek, muspika, kapolres Pandeglang, kapolda Banten yang tanggap dan terdepan dalam menangani musibah
    Posisi Kepsek di Baksel Banyak Kosong, Apa Solusinya
    Penuhi Kebutuhan di PMI Lebak, Personel Batalyon C Pelopor Brimob Banten Ikuti Donor Darah
    Apresiasi pembangunan Paving Block, Kades Lebaktipar : ini program  yang di harapkan Masyarakat
    Bhabinkamtibmas Polsek Bayah Polres Lebak Hadiri Musdes Pembahasan dan Penetapan APBDes TA. 2024 Desa Darmasari
    Naas, Beredar Video Seorang Pria Paruh Baya di Jambret dan di Dorong di Jalan Baru Malingping
    Kanit Reskrim Polsek Panggarangan : Kami Sudah Undang Terduga Pelaku Beralasan Sedang Sakit
    Ketua BPD Cilograng Buka Suara Terkait Terbengkalainya MCK Selama Setahun Tanpa Pintu, Toren dan Pompa Air

    Ikuti Kami